Text
KESETARAAN GENDER DAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DI INDONESIA DALAM PERSPEKTIF HUKUM INTERNASIONAL MELALUI KONVENSI CEDAW (Convention on the Elimination of All Forms Discrimination Againts Women)
Pada penulisan skripsi ini, di Indonesia tindak diskriminasi dan kurangnya pemberdayaan terhadap perempuan masih sangat tinggi, baik dari segi pekerjaan, politik maupun dalam hal – hal sosial. Semua yang terjadi dan dirasakan oleh perempuan pada saat ini berdasarkan pada tindak diskriminatif yang menghasilkan kontradiksi bagi penduduk perempuan dan juga keterlibatan perempuan dalam berbagai hal. Oleh karena itu, diharapkan dengan adanya Konvensi CEDAW ini dapat memberikan dampak positif yang signifikan bagi peningkatakan kualitas perempuan di seluruh dunia. Penulisan ini menggunakan beberapa teori yang dijadikan sebagai landasan ataupun perspektif bagi dasar dalam penulisan skripsi ini. Sehingga hasil dari penulisan ini ialah, merupakan sebuah upaya untuk menyetarakan keterlibatan perempuan dalam segi dan aspek apapun melalui penerapan Konvensi CEDAW ini, dan dengan cara melakukan tindakan advokasi, sosialisasi dan pelatihan – pelatihan yang berdampak positif terhadap pemberdayaan dan juga kesetaraan gender bagi perempuan.
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
2107001752 | T50651 | T506512021 | Central Library (REFERENCES) | Available but not for loan - Not for Loan |
No other version available