Skripsi
PENGARUH FINANCIAL PERFORMANCE TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING PERIODE 2013-2017 (STUDI PADA BANK UMUM SYARIAH)
PENELITIAN INI BERTUJUAN UNTUK MEMBUKTIKAN SECARA EMPIRIS PENGARUH FINANCIAL PERFORMANCE TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING STUDI PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA SELAMA TAHUN 2013-2017. VARIABEL YANG DEPENDEN DALAM PENELITIAN INI ADALAH ISLAMIC SOCIAL REPORTING MENGGUNAKAN INDEKS ISR OTHMAN(2009). VARIABEL DEPENDEN DALAM PENELITIAN INI ADALAH FINANCIAL PERFORMANCE DAN DIUKUR MENGGUNAKAN RASIO RETURN ON ASSETS. SAMPEL YANG DIPEROLEH SEBANYAK 11 BANK ATAU 55 SAMPEL YANG MEMENUHI KRITERIA. METODE ANALISIS YANG DIGUNAKAN ADALAH REGRESI SEDERHANA DENGAN SOFTWARE SPSS. HASIL PENELITIAN MENUNJUKKAN BAHWA FINANCIAL PERFORMANCE MEMPUNYAI PENGARUH POSITIF TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING, DIMANA SEMAKIN BAIK TINGKAT PROFITABILITAS MAKA SEMAKIN BAIK TINGKAT PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING PERUSAHAAN TERSEBUT.
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
2107001563 | T56465 | T564652021 | Central Library (REFERENSI) | Available |
No other version available