Skripsi
PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PADA PETUGAS SATUAN KEAMANAN (SATPAM) UNIVERSITAS SRIWIJAYA – INDRALAYA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kepuasan keija pada petugas satuan keamanan (satpam) universitas sriwijaya-inderalaya Rancangan penelitian ini bersifat kausalitas dengan mengambil sampel sebanyak 38 Orang satpam. Teknik analisis data yang digunakan adalah dengan analisis deskriptip dan analisis kuantitatif. Hasil penelitian dan perhitungan menunjukan bahwa secara parsial kompensasi dan lingkungan kerja berpengaruh terhadap kepuasan kerja. Secara simultan kompensasi dan lingkungan kerja mampu menjelaskan kepuasan kerja sebesar 34.3%. Variabel yang berpengaruh paling dominan adalah variabel lingkungan kerja. Adapun saran yang diberikan oleh penulis adalah agar institusi lebih memperhatikan faktor kompensasi dan dapat mempertahankan lingkungan kerja agar tercipta kepuasan kerja bagi satpam Kata Kunci : Kompensasi, Lingkungan Kerja, Kepuasan Kerja.
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
1407002722 | T46670 | T466702014 | Central Library (REFERENCES) | Available but not for loan - Not for Loan |
No other version available