Skripsi
SELF EFFICACY DENGAN CRITICAL THINKING DISPOSITION PADA MAHASISWA ANGGOTA BEM KM UNIVERSITAS SRIWIJAYA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara efikasi diri dengan disposisi berpikir kritis pada mahasiswa yang tergabung dalam BEM KM Universitas Sriwijaya. Hipotesis penelitian ini adalah ada hubungan antara efikasi diri dengan disposisi berpikir kritis. Partisipan dalam penelitian ini adalah 173 mahasiswa yang tergabung dalam BEM KM Universitas Sriwijaya. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik simple random sampling. Alat ukur yang digunakan adalah skala disposisi berpikir kritis yang mengacu pada aspek Facione, Giancarlo, Facione, dan Gainen (1995) dan skala efikasi diri yang mengacu pada dimensi Loeb (2016). Analisis data penelitian menggunakan metode korelasi Pearson's Product Moment dengan menggunakan program SPSS 16.00. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara self-efficacy dengan disposisi berpikir kritis mahasiswa anggota BEM KM Universitas Sriwijaya dengan nilai r = 0,562 dan p = 0,000 (p
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
2107000123 | T44236 | T442362021 | Central Library (REFERENCES) | Available but not for loan - Not for Loan |
No other version available