Skripsi
PERAN JOB CRAFTING DAN MEANINGFUL WORK TERHADAP WORK ENGAGEMENT PADA KARYAWAN GENERASI MILENIAL
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran job crafting dan meaningful work terhadap work engagement pada karyawan generasi milenial. Hipotesis dalam penelitian ini adalah terdapat peran job crafting dan meaningful work terhadap work engagement pada karyawan generasi milenial. Penelitian ini dilakukan dengan metode kuantitatif dengan jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 130 karyawan generasi milenial. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Alat ukur yang digunakan adalah skala work engagement yang mengacu pada dimensi-dimensi dari Schaufeli dan Bakker (2003), skala job crafting yang mengacu pada dimensi-dimensi dari Tims, Bakker & Derks (2012), dan skala meaningful work yang mengacu pada dimensi-dimensi dari Steger, Dik, and Duffy (2012). Analisis dalam penelitian ini dilakukan dengan teknik multiple regression. Hasil analisis menunjukkan bahwa hasil nilai R square antara job crafting dan meaningful work secara bersamaaan terhadap work engagement sebesar 0,606, sedangkan nilai F sebesar 97,619 dan nlai signifikansi sebesar 0,000 (p
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
2407001271 | T140325 | T1403252024 | Central Library (Referens) | Available but not for loan - Not for Loan |
No other version available