Skripsi
MAL PELAYANAN PUBLIK KABUPATEN MUSI BANYUASIN
Peningkatan kualitas pelayanan publik kini menjadi sorotan penting di Indonesia, dimana dibutuhkan pelayanan yang lebih cepat, lebih mudah, dan tentunya lebih terjangkau. Hal ini dapat diwujudkan melalui Mal Pelayanan Publik (MPP) secara terpadu dan terintegrasi antara pemerintah daerah dengan kementerian, lembaga, badan usaha negara (BUMN), badan usaha (BUMD) dan perusahaan swasta. Seperti halnya Keputusan Presiden Nomor 89 tentang Penyelenggaraan Pelayanan Publik semakin menunjukkan tingginya tingkat urgensi akan hal ini. Sebagai salah satu kabupaten di Sumatra Selatan, Musi Banyuasin tentunya perlu untuk segera memiliki Mal Pelayanan Publik sebagai wadah dalam peningkatan kualitas pelayanan terhadap masyarakat dan diharapkan dapat meningkatkan jumlah investor yang dapat meningkatkan roda perekonomian di Musi banyuasin. Mal Pelayanan Publik Kabupaten Musi Banyuasin ini dirancangan dengan pendekatan desain universal dengan konsep arsitektur simbolis. Konsep ini diterapkan untuk menjawab kebutuhan masyarakat terhadap pelayanan publik yang lebih prima dari segi aksesibilitas, alur pelayanan, serta fasilitas yang menunjang kegiatan di dalamnya. Tapak dengan pemisahan massa yang berbeda sesuai dengan kebutuhannya mempertimbangkan kemudahan aksesibilitas dan tingkat privasi yang berbeda. Arsitektur simbolis mempertimbangkan dan berusaha mengangkat kebudayaan yang ada di Musi Banyuasin denggan menggunakan motif gambo serta dominan warna coklat khas getah gambir. Bangunan ini juga didukung sistem utilitas yang mempertimbangkan kebutuhan, keamanan, dan kenyamanan terkait pelayanan publik berupa utilitas pemipaan air, proteksi kebakaran, tata udara, sistem listrik, sistem keamanan, dan sistem penangkal petir. Improving the quality of public services is now an important focus in Indonesia, where services are needed that are faster, easier, and of course more affordable. This can be realized through integrated and integrated Public Service Malls (MPP) between local governments and ministries, institutions, state enterprises, business entities, and the private sector. Like the President of the Republic of Indonesia who has issued Presidential Decree Number 89 concerning the Implementation of Public Services, it is increasingly showing the urgency of this matter. As one of the districts in South Sumatra, Musi Banyuasin certainly needs to immediately have a Public Service Mall as a forum for improving the quality of service to the community and it is hoped that this will increase the number of investors who can improve the wheels of the economy in Musi Banyuasin. The Musi Banyuasin District Public Service Mall was designed using a Universal Design approach with the concept of symbolic architecture. This concept is applied to answer the community's need for more excellent public services in terms of accessibility, service flow, and facilities that support activities within it. Sites with different mass separation according to their needs considering the ease of accessibility and different levels of privacy. Symbolic architecture considers and tries to elevate the culture in Musi Banyuasin by using gambo motifs and the dominant brown color typical of gambir sap. The utility system in buildings takes into account the needs, security, and convenience related to public services to the availability of plumbing utilities, fire protection, air conditioning, electrical systems, and lightning protection systems. services with the presence of a plumbing system, ventilation system, fire protection system, garbage sanitation system, and other utility systems that consider ease of management.
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
2307001642 | T95741 | T957412023 | Central Library (Referens) | Available but not for loan - Not for Loan |
No other version available