Skripsi
ANALISA KEBUTUHAN TENAGA KERJA DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM MICROSOFT PROJECT 2003 PADA PEKERJAAN INFRASTRUKTUR PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR PEMERINTAH KOTA PRABUMULIH
Pada setiap kegiatan proyek perlu adanya perencanaan, setelah itu dilaksanakan dengan sistem pengawasan atau pengendalian yang teratur agar progress pekeijaan sesuai dengan jadwal dan biaya yang telah ditentukan. Untuk menyelenggarakan suatu proyek, salah satu factor yang memerlukan beberapa perencanaan awal yaitu mengenai kebutuhan tenaga kerja, di mana hasil akhir dari pemakaian tenaga kerja tidak menyimpang dari peencanaan jadwal dan biaya. Selain itu untuk mengelola proyek yang baik diperlukan suatu metode sebagai alat yang dipakai untuk menggambarkan dengan jelas semua kegiatan yang melibatkan pemakaian tenaga kerja terampil dari tahap awal sampai akhir proyek guna ketelitian pelaksanaan proyek sehingga pamakaian tenaga keija dapat sangat efisien dan efektif. Salah satu alat yang sangat mudah digunakan dalam pengendalian pelaksanaan yang realitas dan teknik yang dapat menggambarkan dengan jelas semua kegiatan proyek serta dapat mengetahui dengan cepat apabila terjadi penyimpangan adalah dengan menggunakan bantuan salah satu Software Computer pada program Microsoft Project 2003 sehingga analisa yang diakukan dapat lebih mudah, cepat dan akurat.
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
0707000795 | T127983 | T1279832007 | Central Library (REFERENCES) | Available but not for loan - Not for Loan |
No other version available