Text
STUDI PENGARUH EKSTRAK ETANOL DAUN PAPASAN (Coccinia grandis. L) DALAM MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN DAN AKTIVITAS BAKTERI PROBIOTIK Bifidobacterium longum DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN BAKTERI
Probiotik adalah bakteri yang baik untuk pencernaan dan harus distimulasi dengan sumber makanan atau suplemen untuk menjaga keberadaannya di dalam pencernaan. Tujuan dari penelitian untuk mengkaji pengaruh dari ekstrak etanol daun papasan terhadap pertumbuhan dari bakteri Bifidobacterium longum dan aktivitas penghambatan metabolit B. longum terhadap pertumbuhan bakteri P. aeruginosa. Metode yang digunakan untuk uji pertumbuhan probiotik antara lain metode TPC (Total Plate Count) dengan rumus perhitungan yang mengacu pada SNI 2332.3:2015. Uji aktivitas antibakteri menggunakan metode difusi kertas cakram. Uji karakterisasi ekstrak mengikuti standard yang sudah ditetapkan Depkes RI (2000). Hasil dari skrining fitokimia ekstrak etanol daun papasan menunjukkan adanya kandungan alkaloid, steroid, flavonoid, tanin, dan saponin. Hasil dari karakterisasi ekstrak etanol daun papasan didapatkan kadar sari larut air (83,33±5,7), kadar sari larut etanol (86,67±15,27), kadar air (11,70±1,40), kadar abu total (4,67±2,51), kadar abu tak larut asam (0,40±0,80), bobot jenis (1,30±0,00), cemaran logam berat (Pb
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
2207000824 | T67936 | T679362022 | Central Library (Referens) | Available but not for loan - Not for Loan |
No other version available