Text
TINDAK PIDANA PENIPUAN SKEMA PIRAMIDA BERDASARKAN UNDANG-UNDANG PERDAGANGAN (PUTUSAN NOMOR 18/PID.SUS/2016/PT.JAP DAN PUTUSAN NOMOR 360/PID.B/2017/PN.JKT.BRT)
Perdagangan merupakan sesuatu hal yang sering terjadi dilakukan oleh masyarakat dunia , termasuk di Indonesia sendiri . Hukum di Indonesia secara tegas melarang adanya perbuatan atau Tindakan dari seseorang untuk memuut ketentusa skema piramida sebagai tujuan dari perdagangan suatu haring at produk . Hal tersebut dikarenakan skema piramida adalah perbuatan yang dilakukan untuk menipu atau merugikan para korban untuk mendapatkan keuntungan dari korban tersebut . Tindak Pidana Penipuan Skoma Piramida Berdasarkan Undang - Undang Perdagangan , sebagaimana diatur dalam Pasal 105 Undang - Undang Perdagangan . Pada pasal tersebut melarang setiap pelaku usalu distribusi untuk menerapkan skoema piramida pada kegiatan usahanya . Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaturan terhadap skema piramida tindak pidana penipuan berdasarkan undang - undang perdagangan dan bagaimana pembuktian delik penipuan skema piramids schagi tindak pidana penipuan Adapun metode penelitian yang digunakan adalah normatif yuridis , yaitu suatu penelitian yang menggunakan studi kepustakaaan dan putusan schagai bahan pliian skripsi ini . Tujuan penulisan skripsi ini adalah untuk mengetihin tindak pidana pelaku usaha distribusi dalam pendistribusian barang menggunakan skema pirnida serta penerapan , persamaan dan perbedaan antara Pasal 105 Undang - Undang Tentang Perdagangan dan Pasal 378 KUHP sebelum dikeluarkannya peraturan larangan penerapan skema piramida dalam Undang Undang Nomor 7 Tahun 2014 Tentang Perdagangan dikeluarkan dan dua putusan yang telah mendapatkan kekuatan hukum tetap setelah peraturan larangan penerapan skema piramida sudah dikeluarkan . Halimya undang - undang ini dapat menjadi suatu hal positif karena di Indonesia sudah terdapat berbagai kasus yang dimana pelaku usaha distribusi menerapkan skema piramida dalam proses kegiatan usahanya Kata Kunci : Tindak Pidana , Penipuan , Perdagangan , Skema Piramida
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
2207004084 | T79662 | T796622022 | Central Library (Referens) | Available but not for loan - Not for Loan |
No other version available