Skripsi
UJI EFEKTIFITAS ANTI BAKTERI EKSTRAK ALOE VERA TERHADAP ENTER COCOCCUS FAECALIS SEBAGA1 BAHAN MEDIKAMEN SALURAN AKAR (PENELITIAN IN VITRO)
Pemberian medikamen saluran akar bertujuan untuk mengeliminasi bakteh yang tidak dapat dihancurkan dengan proses instrumentasi dan irigasi. Enterococcus faecalis merupakan bakteri yang sering ditemukan pada perawatan saluran akar yang gagal dan resisten terhadap Ca(OH). Aloe vera dipilih sebagai alternatifbahan medikamen saluran akar karena mengandung antracpiinon, saponin, dan tanin yang memilikisifat antibakteh, antiinjlamasi, dan analgesik. Tujuan : Melihat aj'ektivitas antibakteri ekstrak Aloe vera melalui zona beningyang terbentukpada biakan E.faecalis. Metode : Penelitian ini menggunakan ekstrak Aloe vera dengan konsentrasi J00%, 50%, 25%, 12,5%, dan 6,25%. Dengan metode Cakram Kirby-Bauer. Aktivitas antibakteri diukur dari diameterzona beningyang terbentuk. Hasil : Terbentuk zona bening pada konsentrasi 100%, 50%, 25%, 12,5%, dan 6,25%. Data dianalisis menggunakan penghitungan manual dengan uji One Way Anova dilanjutkan dengan uji Post-hoc Bonferroni. Kesimpulan : Penelitian menunjukkan ekstrak Aloe vera mampu menghambat pertumbuhan Enterococcusfaecalis, dimana semakin tinggi konsentrasi ekstrak Aloe vera maka semakin tinggi daya antibakterinya, dan konsentrasi minimalyang efektif dari ekstrak Aloe vera dalam menghambat pertumbuhan Enterococcus faecalis adalah 25%. Kata kunci: ekstrak Aloe vera, Enter ococcus faecalis, medikamen.
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
1307000308 | T77165 | T771652012 | Central Library (Referens) | Available but not for loan - Not for Loan |
No other version available