Text
Syair IKAN TERUBUK
Syair Ikan Terubuk adalah sebuah kumpulan syair Melayu yang diciptakan pada abad ke-19, berupa media lisan tanpa diketahui siapa penciptanya. Terdiri dari 285 bait, karya besar yang menjadi masterpiece ini membentangkan kehidupan habitat ikan didalam air, baik air laut maupun air tawar secara lengkap. Uniknya, Syair Ikan Terubuk menjadi sangkakala mantra dalam upacara Semah Laut di Bengkalis, yaitu sebuah upacara mengundang ikan-ikan terubuk melalui cara supranatural, yang dilakukan secara turun-temurun.
Inventory Code | Barcode | Call Number | Location | Status |
---|---|---|---|---|
1701001079 | B64653S | 899.28 Azm s 2006 | Central Library (CIRCULATION) | Available |
1701001078 | B64652S | 899.28 Azm s 2006 | Central Library (CIRCULATION) | Available |
No other version available